Soal UNBK SMK Bahasa Indonesia 2020 Dan Kunci Jawabannya
Sebentar lagi anda akan melaksanakan UNBK ya, yaitu sekitar tanggal 16 sampai 19 maret 2020, apakah anda sudah siap.
Berikut ini, akan saya berikan contoh soal UNBK SMK Bahasa Indonesia 2020 beserta kunci jawabannya, untuk anda pelajari yaitu sebagai berikut.
Bacalah teks reportase berikut dengan saksama!
Wajah pria itu dilaburi bedak putih. Bedak itu cukup dominan hingga menutup seluruh muka tanpa meninggalkan warna asli kulit. Kupluk berbentuk bulat setengah lingkaran bola menutup bagian atas rambut. (…). Hiasan tali kuncir menyembul dari pucuk kupluk. Kunciran itu terurai bebas tetapi panjangnya tidak sampai melewati tepian bawah kupluk….
Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks eksposisi di atas adalah…
A. Kupluk berbentuk bulat lebih menarik dibanding kotak
B. Kupluk merah itu tidak hanya polosan tanpa aksesori (Jawabannya B)
C. Rambut pemain ludruk harus ditutupi supaya rapi.
D. Keberadaan kupluk tidak dipisahkan dengan rambut
E. Agar enak dipakai harus disesuaikan ukuran besarnya.
Pembahasan:
Struktur teks eksposisi kurikulum 2013 memiliki struktur: pernyataan pendapat, argumentasi dan penegasan ulang pendapat. Sebuah tema, bisa dikembangkan sesuai keinginan penulis. Sesederhana pun tema itu. Termasuk dalam seni ludruk, persoalan kupluk bisa menjadi bahan diskusi yang menarik. Agar paragraf menjadi kompak, maka jawaban yang paling tepat adalah B. Kupluk merah itu tidak hanya polosan tanpa aksesori.
Analisilah penggalan novel biografis berikut dengan cermat!
Selama di Tempo, ada dua orang yang sepak terjangnya sangat kukagumi. Aku juga juga segan kepada mereka. Erwin dan Gilang . Suatu ketika, setelah kantor berfungsi beberapa bulan, salah seorang dari mereka datang dari Jakarta. Ketika itu gumpalan asap dari knalpot menerobos pintu dan debu yang dikirim sepeda-sepeda.
Hubungan unsur intrinsik dalam penggalan novel tersebut adalah….
A. Latar suasana berkaitan dengan alur (jawabannya A)
B. Latar alur berkaitan dengan konflik
C. Konflik berkaitan dengan amanat.
D. Konflik berkaitan dengan amanat.
E. Tema berkaitan dengan konflik
Pembahasan :
Unsur intrinsik yang paling menonjol dalam penggalann novel di atas terdapat pada frasa: sangat kukagumi dan alur cerita yang bergerak lurus
Analisis paragraf berikut ini!
(1) Ketegangan hubungan yang selama ini terjadi antara pelaku transportasi konvensional dengan transportasi daring sudah seharusnya berakhir. (2) Tidak perlu ada intimidasi lagi terhadap pengemudi Go-Jek, Grab dan Uber. (3) Para pemilik dan pelaku transportasi regular harus menyadari efek revolusioner dan kemajuan teknologi dalam bisnis transportasi. (4) Selanjutnya mereka bisa memperbarui atau beradapatasi dengan teknologi baru dan saling bekerja sama. (5) Idealnya dua kelompok ini harus bersinergi melayani masyarakat secara maksimal, sehingga masyarakat sebagai konsumen akan yang menilai.
Bukti simpulan teks tersebut berada pada kalimat nomor…
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
E. (5)
Pembahasan :
Teks media yang bagus harus mendukung suasana menjadi kondusif. Bukan sebaliknya mencoba memanasi. Paragraf teks di atas bergaya induktif, yakni meletakkan inti paragraf pada kalimat ke-4. Namun demikian, gaya paragraf jurnalistik bisa jadi mencoba memantapkan kalimat penutup lagi pada kalimat ke -5.
Bacalah secara cermat paragraf berikut!
Selama mengerjakan tesis, ia menyatakan dihadang sejumlah kendala, terutama waktu.Sebab, ia harus membagi waktu dengan tugasnya sebagai wakil gubernur. Biasanya dia meluangkan waktu pada hari Sabtu atau Minggu untuk mengerjakan tesis. Metodenya (penelitian) wawancara, FGD (focus group discussion). Jadi, makan waktu,”ujar Deddy Mizwar (62) yang akan melanjutkan ke jenjang doktoral atau S-3. (Kompas, 11 November 2017).
Penggunaan sinonim untuk pada kata penghubung yang tepat adalah ….
A. dengan
B. sebagai
C. guna
D. atau
E. supaya
Pembahasan :
Meletakkan kata penghubung dalam sebuah paragraf cukup melihat koherensi kata dalam kalimat/paragraf. Peran kata penghubung tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus menguatkan makna. Dengan demikian penempatan kata penghubung untuk dalam konteks kalimat di atas hanya layak diganti kata guna
Analisis teks berikut dengan saksama!
Meski sebagian besar teman kuliahnya anak muda generasi …, Giring tak merasa kikuk. “Bukan hanya teman kuliah, dosen pun ada yang berusia lebih muda dari saya he-he. Saya sih, santai saja,” katanya. Giring yang pencipta lagu dan punya bisnis di bidang media … memutuskan kuliah lagi karena ingin memberikan contoh yang baik bagi anaknya.(Kompas,10 November 2017).
Dua istilah yang tempat untuk melengkapi teks di atas adalah….
A. cerdas dan publik
B. milinium dan publik
C. membersihkan dan kekuatan
D. milenial dan online (Jawabannya D)
E. mengukur dan jenis
Pembahasan :
Menganalisis teks berarti mencermati paragrafnya secara utuh. Kita paham bahwa milenial dan online menjadi fokus pembicaraan. Pilihan dua kata ini sulit diganti padanan kata lain meskipun maknanya boleh dikata hampir sama. Rasa bahasa terhadap kata-kata bersinonim wajib menjadi pertimbangan yang sifatnya mendukung
Perhatikan secara rinci prosedur acak berikut!
(1)Masukkan air atau santan, didihkan.
(2) Masukkan daun-daunan dan serai.
(3) Masukkan potongan tempe gembus, aduk rata sampai bumbu meresap.
(4) Angkat lalu tusuk dengan tusuk sate, bakar/panggang sesuai selera.
(5) Tata di atas piring, guyur bumbu di atasnya. Jangan lupa paduan irisan brambang dan lombok.
(6) Tumis bumbu halus hingga harum, tambahkan gula, gula, garam dan penyedap rasa.
Urutan prosedur membuat sate kere yang tepat adalah….
A. 1,2,3,4,5,dan 6
B. 2,3,4,5,1, dan 6
C. 3,4,5,1,2,dan 6
D. 4,3,5,1,2,dan 6
E. 6,1,2,3,4, dan 6 (jawabannya E)
Pembahasan :
Paragraf yang diacak, untuk mengurutkannya supaya kompak/koheren -- perlu kita cari kalimat utamanya. Dari kalimat utamanya baru kita urutkan rasionalitas kalimat-kalimat penjelasnya.
Bacalah teks dalam alinea berikut!
Ratusan wisatawan tampak asyik menikmati keindahan Lawangsewu yang merupakan satu dari beberapa target wisata di Kota Semarang yang memajang miniatur kereta api sebagai bagian dari sejarah Lawangsewu.
Penggunaan kata target yang pada teks tersebut seharusnya diganti ….
A. lokasi
B. wilayah
C. sasaran
D. destinasi (jawabannya D)
E. tempat tujuan
Pembahasan :
Meletakkan kata/istilah dalam sebuah alinea cukup melihat koherensi dalam konteks kalimat. Peran kata tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus berperan menguatkan makna. Dengan demikian penggunaan kata target pada kalimat di atas akan lebih tepat apabila diganti destinasi.
Bacalah teks prosedur pembuatan pupuk cair organik dari sabut kelapa!
(1). Rendam karung tesebut ke dalam ember berisi air. Tinggi air disesuaikan dengan banyaknya sabut. Usahakan semua bagian sabut terendam air.
(2). Gunakan perbandingan tiga berbanding satu untuk sabut kelapa dengan kotoran kambing yang digunakan.
(3). Cacahlah sabut kelapa sampai menjadi potongan-potongan kecil dengan ukuran sekitar lima -8 cm sampai sabut mengeluarkan getah.
(4). Masukkan potongan sabut kelapa ke dalam karung, ikat bagian atas karung.
(5). Tambahkan kotoran kambing ke dalam ember. Tutup rapat ember dan diamkan selama seminggu. Duaminggu kemudian cairan kompos dalam ember dapat digunakan.
Agar membentuk teks prosedur yang padu, urutan langkah yang tepat adalah ....
A. 1,2,3,4, dan 5
B. 2,3,4,1, dan 5 (Jawabannya B)
C. 3,4,2,1, dan 5
D. 4,1,2,3, dan 5
E. 4,3,2,1, dan 5
Pembahasan :
Dari jawaban yang ditawarkan, telusuri kemungkinan letak kalimat utamanya. Posisi kalimat utama bisa di awal paragraf maupun di akhir paragraf. Jika sudah ditemukan, tinggal memilih alur/urutannya. Dapat dipastikan akan segera kita temukan prosedur yang lengkap.
Apresiasi penggalan teks biografi berikut!
Biografi ini menjadi sangat meyakinkan justru karena imajinasi penulis yang tidak lagi peduli mana fakta mana fiksi, mana nyata maupun ilusi. Menceritakan kunjungan pertama Chairil ke rumah gadis bernama Mirat yang kemudian menjadi kekasihnya, Hasan menulis,”Sore nyaris lesap, gelap membentang setipis sutra. Chairil datang dengan pakaian yang persis sama dengan pakaian yang persis sama dengan yang dikenakannya di pantai… (Bre Redana: Buku, Panggung, Literasi, Kompas 18 November 2017).
Teks ulasan biografi di atas berisi tentang…
A. sinopsis buku
B. keunggulan buku (jawabannya B)
C. kelemahan buku
D. abstraksi laporan
E. pengantar penelitian
Pembahasan :
Penulis Bre Redana mengkritisi buku Chairil karya Hasan Aspahani secara jujur dan detail. Pengulas menilai salah satu keunggulan buku dengan kalimat “Biografi ini menjadi sangat meyakinkan justru karena imajinasi penulis yang tidak lagi peduli mana fakta mana fiksi, mana nyata maupun ilusi.”
Cermati gagasan utama dan gagasan penjelas teks berikut!
Gagasan utama: Magang di Perusahaan Luar Negeri
Gagasan penjelas:
(1) Izin orangtua
(2) Kemampuan berbahasa asing
(3) Bosan di Daerah
(4) Piknik Bersama Kawan
Gagasan penjelas yang tepat untuk mendukung gagasan utama tersebut ditandai dengan nomor ….
A. 1,2
B. 1,3
C. 1,4
D. 2,3
E. 2,4
Pembahasan :
Magang di luar negeri merupakan pengalaman baru bagi peserta didik SMK tertentu. Izin orangtua dan kemampuan berbahasa asing adalah bagian yang tidak dapat dipisahkan untuk merealisasikan gagasan magang di luar negeri. Meskipun gagasan penjelas: Bosan di daerah dan piknik bersama kawan dapat dijadikan alasan, tetapi terkait dengan tugas pembelajaran alasan tersebut kurang memiliki kadar ilmiah
Perhatikan paragraf berikut!
Sistem registrasi menggunakan NIK dan KK membuat tak akan ada lagi orang yang menggunakan ponselnya untuk melakukan penipuan atau ancaman, teror, dan sebagainya, karena nama dan alamatnya sangat mudah dilacak. …
Dalam penggalan paragraf tersebut ada konjungsi yang menyatakan hubungan.…
A. sebab
B. akibat
C. tujuan
D. tambahan
E. perlawanan
Pembahasan :
Konjungsi “sebab” yang menghubungkan kalimat sebelumnya dengan bagian kalimat sesudahnya merupakan frasa yang berfungsi memberi alasan/sebab. Kata penghubung yang digunakan: karena, sebab, dll.
Cermati teks pantun berikut!
Ke Teluk sudah, ke Siam sudah
Ke Mekah saja saya belum
Tersenyum sudah, menatap sudah
Bernikah saja saya yang belum
Tema pantun tersebut adalah....
A. belum menikah (Jawabannya A)
B. pernah ke Teluk
C. sudah ke Mekah
D. pernah ke Siam
E. Pergi ke Teluk
Pembahasan :
Kaidah pantun menempatkan baris pertama dan kedua sebagai sampiran sedangkan baris ke tiga dan ke empat sebagai isi. Pembuat pantun cenderung menempatkan tema pantun pada baris terakhir.
Setelah menamatkan kuliahnya di jenjang S1, Mas Broto ingin kuliah S2 supaya mendapat gelar Magister Humaniora. Dua tahun kemudia gelar itu tercapai
A. Drs. Mas broto S.Hum.
B. Drs. Mas Broto, S.Hn.
C). Drs Mas Broto, S.Hum. (Jawabannya C)
E. Drs. Mas Broto, S.Ha.
Pembahasan :
Tanda koma dipakai diantara nama orang dan singkatan gelar akademis yang mengikutinya untuk membedakannya dari singkatan nama diri, keluarga, atau marga. Jika gelar akademis.lebih dari satu, maka setiap gelar dibubuhi tanda baca koma.Gelar yang merupakan singkatan satu kata menjadi satu huruf ditulis satu huruf kapital. Jika gelar satu kata disingkat menjadi empat huruf, penulisannya M.Hum.
Cermati teks berikut dengan saksama!
(1) Seorang anak yang tidak dekat dengan ayahnya bukan berarti bahwa ayah tidak hadir secara fisik. (2) Permasalahan yang ada justru ayah hadir secara fisik dengan wajah yang lelah. (3) Kesibukan mencari kebutuhan hidup menjadi salah satu penyebab. (4) Hal ini bisa memicu tidak adanya kedekatan phsikologis. (5) Hubungan kwalitas antara anak dan ayah menjadi kurang maksimal.
Kalimat yang menggunakan ejaan tidak baku ditandai nomor….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5 (Jawabannya D)
E. 5 dan 1
Pembahasan ;
Penulisan kata phsikologi dalam kalimat (4) "Hal ini bisa memicu tidak adanya kedekatan phsikologis.". Penulisan yang benar psikologis. Sedangkan penulisan kata kwalitas dalam kalimat nomor (5) "(5) Hubungan kwalitas antara anak dan ayah menjadi kurang maksimal" seharusnya kualitas
Bacalah kutipan novel di bawah ini
Kutinggalkan Simpanglima menuju arah timur. Lampu merah menyala, aku harus berhenti. Kutuleh sebelah kiri. Sederet rumah papan di pinggir sungai kecil hanya memiliki teras sekitar setengah meter. Sejurus kemudian terlihat seraut wajah anak balita muncul. Memandang sungai, seolah berpikir dirinya harus hati-hati. Gelap air di sungai yang tidak seberapa mengalir amat pelan.
Unsur instrinsik yang belum dimunculkan dalam kutipan fiksi realis tersebut adalah….
A. latar waktu
B. latar tempat
C. penokohan
D. amanat
E. tema
Pembahasan :
Dalam teks kutipan fiksi realis tersebut semua unsur intrinsik sudah muncul. Kalau pun muncul latar tempat, latar waktu (pagi, siang, sore, malam) belum dimunculkan.
Bacalah teks berikut dengan saksama!
Film TV ini menjadi menarik karena alur cerita sulit ditebak pembaca. Pembaca sengaja dibuat penasaran. Ini terjadi karena kepiawaian penulis skenario dalam membuat digresi. Lebih menarik lagi, diksi dalam dialog juga terasa sempurna.
Sinonim kata digresi dan diksi pada teks tersebut adalah ....
A. erotan dan ekspresi
B. distorsi dan intonasi
C. lantunan dan mimik pemain
D. penyingkiran dan intonasi
E. pembelokan dan pilihan kata (Jawabannya E)
Pembahasan :
Makna suatu kata dalam kalimat disebut makna kontekstual. Makna yang kita pahami dalam kamus, terdapat beberapa makna di sana, tinggal kita pilih makna yang paling tepat sesuai dengan hubungan kalimat. Makna kata pembelokan dan pilihan kata dalam Tesaurus Bahasa Indonesia susunan Eko Endarmoko (halaman 157) berarti: pembelokan, penyimpangan dan pilihan kata
Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
(1) Perkembangan dan diseminasi informasi melalui sosial media telah menjadi trend kelas menengah Indonesia. (2) Populasi kelas menengah di Indonesia akan didominasi kalangan generasi langgas berukur 15-39 tahun sebesar 34 persen pada tahun 2020. (3) Jumlah tersebut diproyeksikan akan bertambah menjadi 50 prosen pada 2015. (4) Ini berarti eksistensi kelas menengah Indonesia akan didominasi generasi langgas. (5) Mereka akan menandai berbagai perubahan.
Kalimat yang menggunakan ejaan tidak baku ditandai nomor….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5
E. 5 dan 1
Pembahasan :
Penulisan kata trend dalam kalimat nomor (1) “Perkembangan dan diseminasi informasi melalui sosial media telah menjadi trend kelas menengah Indonesia”, seharusnya ditulis tren. Sedangkan kata prosen dalam kalimat (3) Jumlah tersebut diproyeksikan akan bertambah menjadi 50 prosen pada 2015”, seharusnya ditulis persen.
Bacalah teks berikut!
Urine Sapi yang biasanya dianggap barang yang tidak berguna, ternyata bisa menjadi sumber alernatifenergi listrik. Siswa kelas 11 SMA Kebon Dalem Semarang, Andre Geovantno lan lIviana Setiawan, (…) membuktikannya lewat penelitian Sel Urin Sapi (Selusa).
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi teks rumpang tersebut adalah ….
A. siap
B. tentu
C. telah
D. ternyata
E. Akhirnya
Pembahasan :
Meletakkan kata penghubung dalam sebuah paragraf cukup melihat koherensi kata dalam kalimat/paragraf. Peran kata penghubung tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus menguatkan makna. Dengan demikian penggunaan kata penghubung telah paling tepat digunakan pada kalimat: Siswa kelas 11 SMA Kebon Dalem Semarang, Andre Geovantno lan lIviana Setiawan, … membuktikannya lewat penelitian Sel Urin Sapi(Selusa)
Perhatikan teks berikut secara saksama!
Pemerintah juga berusaha agar jumlah kelompok miskin di negeri kita dapat dihilangkan. Namun semuanya memerlukan waktu dan dukungan seluruh masyarakat. Mereka yan beruntung memperoleh kekayaan yang mencukupi perlu membayar pajak dengan benar. Kelompok yang kaya juga perlu memperhatikan saudara-saudaranya yang masih belum beruntung.
Teks di atas menunjukkan keberpihakan penulis pada….
A. penunggak pajak
B. pembayar pajak
C. kelompok miskin
D. pejabat pemerintah
E. kelompok yang belum beruntung
Pembahasan :
Opini penulis terlihat jelas pada kalimat terakhir: Kelompok yang belum beruntung. Frasa itu secara etis lebih amelioratif (memiliki rasa yang nyaman) dibanding frasa kelompok miskin. Sedangkan kelompok yang mendapat imbauan untuk membantu adalah kelompok yang kaya
Cermati teks berita berikut!
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir Effendy mengatakan peningkatan kualitas pengembangan anak usia dini menjadi komitmen global bukan hanya nasional. Negara-negara di seluruh dunia sudah lama fokus pada pengembangan anak usia dini serta pentingnya pendidikan dalam keluarga (Suara Merdeka, 16 November 2017).
Makna kelompok kata komitmen global dalam teks di atas adalah….
A. siap
B. tentu
C. telah (Jawabannya C)
D. ternyata
E. akhirnya
Pembahasan :
Meletakkan kata penghubung dalam sebuah paragraf cukup melihat koherensi kata dalam kalimat/paragraf. Peran kata penghubung tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus menguatkan makna. Dengan demikian penggunaan kata penghubung telah paling tepat digunakan pada kalimat: Siswa kelas 11 SMA Kebon Dalem Semarang, Andre Geovantno lan lIviana Setiawan, … membuktikannya lewat penelitian Sel Urin Sapi(Selusa)
Cermati baris-baris puisi berikut!
…
Kuda laksana senjata
untuk memburu beras
bagi anak-istri yang barangkali
menyisir lereng bukit sayur
dengan sengal harap kabur.
(Raissa Nugrahita Putri: Lelaki Pemilik Kuda)
Teks penggalan puisi di atas menggunakan majas….
A. alusio
B. klimaks
C. sinisme
D. repetisi
E. asosiasi (Jawabannya E)
Pembahasan :
Asosiasi adalah majas yang memberikan perbandingan terhadap suatu hal yang sudah disebutkan dengan menggunakan kata pembanding, misalnya: seperti, bagaikan, laksana.
Bacalah teks dialogis berikut dengan saksama!
Sofa : Bu RT, kapan ibu-ibu RT sini mengadakan arisan rutin?
Bu Karman: Sebulan sekali Mas, setiap minggu pertama, hari Sabtu sore. Ada yang mau ditawarkan?
Sofa : Kami ingin menjual wajah anti gores Bu, sudah ratusan ibu yang pesan. Syaratnya apa Bu?
Bu Karman: Lha mau minta bayaran kontan apa cicilan. Kalau cicilan bisa lewat koperasi. Berapa to Mas harga per wajan?
Sofa : Seratus ribu Bu, kalau dicicil lima kali per cicilan dua puluh ribu. Perlu memberi kas RT? (sambil tersenyum).
Bu Karman: (…)
Sofa : Baik Bu, untuk kas tujuh puluh lima ribu kami bayar sekalian. Nanti dibantu promosi ya Bu. (sambil berharap). Uang untuk kas RT diberikan Sofa dan diterima Bu RT).
Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks negosiasi di atas adalah…
A. Di RT lain ada hambatan penjualan tidak Mas?
B. Kalau wajan terbukti bagus, ibu-Ibu Ketu Rt lain akan saya kabari
C. Gampang Mas... Kalau jual wajan pantasnya yang memberi tujuh puluh lima...
D. Tetapi kualitasnya tidak memaluka ya Mas, biar tidak bikin kecewa pembeli.
E. Kebetulan selama ini belum ada yang promosi wajan kok Mas. Semoga laris Mas (Jawabannya E)
Pembahasan :
Dalam melengkapi kalimat yang dirumpangkan, selain memperhatikan konteks kalimat secara utuh, juga harus mempertimbangkan logika hubungan kalimat. Struktur/alur teks negosiasi, sebelum ada kesepakatan dan dilanjutkan pembayaran -- harus ada penawaran. Penawaran dapat diekspresikan dengan nada yang datar namun bisa juga tinggi, tergantung kealotan negosiasi. Gaya penawaran bernada datar dalam teks di atas yang paling tepat adalah "Gampang Mas, tidak memaksa. Kalau jual wajan pantasnya yang memberi tujuh puluh lima..."
Bandingkan penggalan dua teks cerpen berikut ini!
Cerpen 1
Di bawah lampu petromak, di ruang tamu yang didominasi warna kuning, Emak kembali mengulang keraguannya: “Kamu tetap inin menjadi TKW ke Hongkong Mar? Emakmu nanti kala sakit-sakitan bagaimana Mar… Bapakmu tensinya juga naik turun. Emak cemas…” Tatapan si emak seperti angin yang berkelebat. Terbayang tiga teman se kampungnya yang sudah menurus paspor.
Cerpen 2
Di depan ruko yang menyesak di tengah kampung, kembali rasa cemas itu meletup: “Ibu tahu, pilot itu ganteng dan gagah seperti aktor Selfi.. Tetapi emak membayangkan, bagaimana kalau kamu nanti menetap berlama-lama di Jerman, Paris dan… Emak tak bisa membayangkan”.
Persamaan unsur yang paling menonjol di antara penggalan cerpen di atas adalah….
A. Penggalan alur yang berbelit
B. Tema: Karier wanita di abad modern
C. Penggunaan bahasa tubuh tokoh Mar dan Selfi
D. Tema : Ketidaksetujuan seorang ibu saar anak perempuannya ke luar negeri (Jawabannya D)
E. Karakter tokoh : yangs atu antusias menjadi TKW yang lain ingin menjadi istri pilot
Pembahasan
Kedua penggalan cerpen tersebut berfokus pada tema, yakni sama-sama menggambarkan kepedihan hati seorang ibu manakala harus ditinggalkan anak perempuannya bermukim di luar negeri. Tema merupakan salah satu unsur cerita pendek
Analisis kalimat berikut!
Nasehat ibumu harus kamu patuhi sehingga kelak menjadi lulusan SMK yang berkarakter serta cerdas. Kehandalanmu akan melunasi hutang moralmu pada lingkungan.
Kata yang tidak baku dalam teks tersebut seharusnya ditulis ....
A. Nasehat, Keandalanmu, utang
B. Nasihat, Keandalanmu, utang (Jawabannya B)
C. Nasihat, Keandalanmu, hutang
D. Nasehat, keandalanmu, utang
E. Nasehat, Keandalanmu, utang
Pembahasan :
Sesuai dengan kaidah yang benar dalam bahasa Indonesia penulisan nasehat menjadi nasihat;. Kehandalan menjadi Keandalan; hutang seharusnya utang
Dari data nonverbal di atas dapat dibaca bahwa….
A. Orangtua yang berpenghasilan antara Rp 3.000.000,00 sampai Rp 4.000.000,00 berjumlah lebih banyak dibanding yang berpenghasilan di atas Rp 4.000.000,00
B. Orangtua yang berpenghasilan antara Rp 3.000.000,00 sampai Rp 4.000.000,00 berjumlah lebih sedikit dibanding yang berpenghasilan di atas Rp 3.000.000,00
C. Orangtua yang berpenghasilan antara Rp 3.000.000,00 dampai Rp 4.000.000,00 berjumlah paling banyak
D. Orangtua yang berpenghasilan lebih kecil dari Rp. 3.000.000 berjumlah paling banyak
E. orangtua yang berpenghasilan di atas dari Rp 4.000.000,00 berjumlah paling banyak (Jawabannya E)
Pembahasan :
Dalam matriks terlihat jelas bahwa orangtua yang berpenghasilan di atas dari Rp 4.000.000,00 berjumlah paling banyak.
Itulah contoh soal UNBK SMK Bahsa Indonesia, dan semoga prediksi soal di atas juga keluar di UNBK SMK 2020, anda juga harus giat belajr dan persiapkan diri anda mulai dari sekarang untuk terus belajar, agar nantinya pada saat mendekati hari H, anda sudah siap untuk UNBK.
Berikut ini, akan saya berikan contoh soal UNBK SMK Bahasa Indonesia 2020 beserta kunci jawabannya, untuk anda pelajari yaitu sebagai berikut.
Soal 1
Bacalah teks reportase berikut dengan saksama!
Wajah pria itu dilaburi bedak putih. Bedak itu cukup dominan hingga menutup seluruh muka tanpa meninggalkan warna asli kulit. Kupluk berbentuk bulat setengah lingkaran bola menutup bagian atas rambut. (…). Hiasan tali kuncir menyembul dari pucuk kupluk. Kunciran itu terurai bebas tetapi panjangnya tidak sampai melewati tepian bawah kupluk….
Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks eksposisi di atas adalah…
A. Kupluk berbentuk bulat lebih menarik dibanding kotak
B. Kupluk merah itu tidak hanya polosan tanpa aksesori (Jawabannya B)
C. Rambut pemain ludruk harus ditutupi supaya rapi.
D. Keberadaan kupluk tidak dipisahkan dengan rambut
E. Agar enak dipakai harus disesuaikan ukuran besarnya.
Pembahasan:
Struktur teks eksposisi kurikulum 2013 memiliki struktur: pernyataan pendapat, argumentasi dan penegasan ulang pendapat. Sebuah tema, bisa dikembangkan sesuai keinginan penulis. Sesederhana pun tema itu. Termasuk dalam seni ludruk, persoalan kupluk bisa menjadi bahan diskusi yang menarik. Agar paragraf menjadi kompak, maka jawaban yang paling tepat adalah B. Kupluk merah itu tidak hanya polosan tanpa aksesori.
Soal 2
Analisilah penggalan novel biografis berikut dengan cermat!
Selama di Tempo, ada dua orang yang sepak terjangnya sangat kukagumi. Aku juga juga segan kepada mereka. Erwin dan Gilang . Suatu ketika, setelah kantor berfungsi beberapa bulan, salah seorang dari mereka datang dari Jakarta. Ketika itu gumpalan asap dari knalpot menerobos pintu dan debu yang dikirim sepeda-sepeda.
Hubungan unsur intrinsik dalam penggalan novel tersebut adalah….
A. Latar suasana berkaitan dengan alur (jawabannya A)
B. Latar alur berkaitan dengan konflik
C. Konflik berkaitan dengan amanat.
D. Konflik berkaitan dengan amanat.
E. Tema berkaitan dengan konflik
Pembahasan :
Unsur intrinsik yang paling menonjol dalam penggalann novel di atas terdapat pada frasa: sangat kukagumi dan alur cerita yang bergerak lurus
Soal 3
Analisis paragraf berikut ini!
(1) Ketegangan hubungan yang selama ini terjadi antara pelaku transportasi konvensional dengan transportasi daring sudah seharusnya berakhir. (2) Tidak perlu ada intimidasi lagi terhadap pengemudi Go-Jek, Grab dan Uber. (3) Para pemilik dan pelaku transportasi regular harus menyadari efek revolusioner dan kemajuan teknologi dalam bisnis transportasi. (4) Selanjutnya mereka bisa memperbarui atau beradapatasi dengan teknologi baru dan saling bekerja sama. (5) Idealnya dua kelompok ini harus bersinergi melayani masyarakat secara maksimal, sehingga masyarakat sebagai konsumen akan yang menilai.
Bukti simpulan teks tersebut berada pada kalimat nomor…
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
E. (5)
Pembahasan :
Teks media yang bagus harus mendukung suasana menjadi kondusif. Bukan sebaliknya mencoba memanasi. Paragraf teks di atas bergaya induktif, yakni meletakkan inti paragraf pada kalimat ke-4. Namun demikian, gaya paragraf jurnalistik bisa jadi mencoba memantapkan kalimat penutup lagi pada kalimat ke -5.
Soal 4
Bacalah secara cermat paragraf berikut!
Selama mengerjakan tesis, ia menyatakan dihadang sejumlah kendala, terutama waktu.Sebab, ia harus membagi waktu dengan tugasnya sebagai wakil gubernur. Biasanya dia meluangkan waktu pada hari Sabtu atau Minggu untuk mengerjakan tesis. Metodenya (penelitian) wawancara, FGD (focus group discussion). Jadi, makan waktu,”ujar Deddy Mizwar (62) yang akan melanjutkan ke jenjang doktoral atau S-3. (Kompas, 11 November 2017).
Penggunaan sinonim untuk pada kata penghubung yang tepat adalah ….
A. dengan
B. sebagai
C. guna
D. atau
E. supaya
Pembahasan :
Meletakkan kata penghubung dalam sebuah paragraf cukup melihat koherensi kata dalam kalimat/paragraf. Peran kata penghubung tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus menguatkan makna. Dengan demikian penempatan kata penghubung untuk dalam konteks kalimat di atas hanya layak diganti kata guna
Soal 5
Analisis teks berikut dengan saksama!
Meski sebagian besar teman kuliahnya anak muda generasi …, Giring tak merasa kikuk. “Bukan hanya teman kuliah, dosen pun ada yang berusia lebih muda dari saya he-he. Saya sih, santai saja,” katanya. Giring yang pencipta lagu dan punya bisnis di bidang media … memutuskan kuliah lagi karena ingin memberikan contoh yang baik bagi anaknya.(Kompas,10 November 2017).
Dua istilah yang tempat untuk melengkapi teks di atas adalah….
A. cerdas dan publik
B. milinium dan publik
C. membersihkan dan kekuatan
D. milenial dan online (Jawabannya D)
E. mengukur dan jenis
Pembahasan :
Menganalisis teks berarti mencermati paragrafnya secara utuh. Kita paham bahwa milenial dan online menjadi fokus pembicaraan. Pilihan dua kata ini sulit diganti padanan kata lain meskipun maknanya boleh dikata hampir sama. Rasa bahasa terhadap kata-kata bersinonim wajib menjadi pertimbangan yang sifatnya mendukung
Soal 6
Perhatikan secara rinci prosedur acak berikut!
(1)Masukkan air atau santan, didihkan.
(2) Masukkan daun-daunan dan serai.
(3) Masukkan potongan tempe gembus, aduk rata sampai bumbu meresap.
(4) Angkat lalu tusuk dengan tusuk sate, bakar/panggang sesuai selera.
(5) Tata di atas piring, guyur bumbu di atasnya. Jangan lupa paduan irisan brambang dan lombok.
(6) Tumis bumbu halus hingga harum, tambahkan gula, gula, garam dan penyedap rasa.
Urutan prosedur membuat sate kere yang tepat adalah….
A. 1,2,3,4,5,dan 6
B. 2,3,4,5,1, dan 6
C. 3,4,5,1,2,dan 6
D. 4,3,5,1,2,dan 6
E. 6,1,2,3,4, dan 6 (jawabannya E)
Pembahasan :
Paragraf yang diacak, untuk mengurutkannya supaya kompak/koheren -- perlu kita cari kalimat utamanya. Dari kalimat utamanya baru kita urutkan rasionalitas kalimat-kalimat penjelasnya.
Soal 7
Bacalah teks dalam alinea berikut!
Ratusan wisatawan tampak asyik menikmati keindahan Lawangsewu yang merupakan satu dari beberapa target wisata di Kota Semarang yang memajang miniatur kereta api sebagai bagian dari sejarah Lawangsewu.
Penggunaan kata target yang pada teks tersebut seharusnya diganti ….
A. lokasi
B. wilayah
C. sasaran
D. destinasi (jawabannya D)
E. tempat tujuan
Pembahasan :
Meletakkan kata/istilah dalam sebuah alinea cukup melihat koherensi dalam konteks kalimat. Peran kata tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus berperan menguatkan makna. Dengan demikian penggunaan kata target pada kalimat di atas akan lebih tepat apabila diganti destinasi.
Soal 8
Bacalah teks prosedur pembuatan pupuk cair organik dari sabut kelapa!
(1). Rendam karung tesebut ke dalam ember berisi air. Tinggi air disesuaikan dengan banyaknya sabut. Usahakan semua bagian sabut terendam air.
(2). Gunakan perbandingan tiga berbanding satu untuk sabut kelapa dengan kotoran kambing yang digunakan.
(3). Cacahlah sabut kelapa sampai menjadi potongan-potongan kecil dengan ukuran sekitar lima -8 cm sampai sabut mengeluarkan getah.
(4). Masukkan potongan sabut kelapa ke dalam karung, ikat bagian atas karung.
(5). Tambahkan kotoran kambing ke dalam ember. Tutup rapat ember dan diamkan selama seminggu. Duaminggu kemudian cairan kompos dalam ember dapat digunakan.
Agar membentuk teks prosedur yang padu, urutan langkah yang tepat adalah ....
A. 1,2,3,4, dan 5
B. 2,3,4,1, dan 5 (Jawabannya B)
C. 3,4,2,1, dan 5
D. 4,1,2,3, dan 5
E. 4,3,2,1, dan 5
Pembahasan :
Dari jawaban yang ditawarkan, telusuri kemungkinan letak kalimat utamanya. Posisi kalimat utama bisa di awal paragraf maupun di akhir paragraf. Jika sudah ditemukan, tinggal memilih alur/urutannya. Dapat dipastikan akan segera kita temukan prosedur yang lengkap.
Soal 9
Apresiasi penggalan teks biografi berikut!
Biografi ini menjadi sangat meyakinkan justru karena imajinasi penulis yang tidak lagi peduli mana fakta mana fiksi, mana nyata maupun ilusi. Menceritakan kunjungan pertama Chairil ke rumah gadis bernama Mirat yang kemudian menjadi kekasihnya, Hasan menulis,”Sore nyaris lesap, gelap membentang setipis sutra. Chairil datang dengan pakaian yang persis sama dengan pakaian yang persis sama dengan yang dikenakannya di pantai… (Bre Redana: Buku, Panggung, Literasi, Kompas 18 November 2017).
Teks ulasan biografi di atas berisi tentang…
A. sinopsis buku
B. keunggulan buku (jawabannya B)
C. kelemahan buku
D. abstraksi laporan
E. pengantar penelitian
Pembahasan :
Penulis Bre Redana mengkritisi buku Chairil karya Hasan Aspahani secara jujur dan detail. Pengulas menilai salah satu keunggulan buku dengan kalimat “Biografi ini menjadi sangat meyakinkan justru karena imajinasi penulis yang tidak lagi peduli mana fakta mana fiksi, mana nyata maupun ilusi.”
Soal 10
Cermati gagasan utama dan gagasan penjelas teks berikut!
Gagasan utama: Magang di Perusahaan Luar Negeri
Gagasan penjelas:
(1) Izin orangtua
(2) Kemampuan berbahasa asing
(3) Bosan di Daerah
(4) Piknik Bersama Kawan
Gagasan penjelas yang tepat untuk mendukung gagasan utama tersebut ditandai dengan nomor ….
A. 1,2
B. 1,3
C. 1,4
D. 2,3
E. 2,4
Pembahasan :
Magang di luar negeri merupakan pengalaman baru bagi peserta didik SMK tertentu. Izin orangtua dan kemampuan berbahasa asing adalah bagian yang tidak dapat dipisahkan untuk merealisasikan gagasan magang di luar negeri. Meskipun gagasan penjelas: Bosan di daerah dan piknik bersama kawan dapat dijadikan alasan, tetapi terkait dengan tugas pembelajaran alasan tersebut kurang memiliki kadar ilmiah
Soal 11
Perhatikan paragraf berikut!
Sistem registrasi menggunakan NIK dan KK membuat tak akan ada lagi orang yang menggunakan ponselnya untuk melakukan penipuan atau ancaman, teror, dan sebagainya, karena nama dan alamatnya sangat mudah dilacak. …
Dalam penggalan paragraf tersebut ada konjungsi yang menyatakan hubungan.…
A. sebab
B. akibat
C. tujuan
D. tambahan
E. perlawanan
Pembahasan :
Konjungsi “sebab” yang menghubungkan kalimat sebelumnya dengan bagian kalimat sesudahnya merupakan frasa yang berfungsi memberi alasan/sebab. Kata penghubung yang digunakan: karena, sebab, dll.
Soal 12
Cermati teks pantun berikut!
Ke Teluk sudah, ke Siam sudah
Ke Mekah saja saya belum
Tersenyum sudah, menatap sudah
Bernikah saja saya yang belum
Tema pantun tersebut adalah....
A. belum menikah (Jawabannya A)
B. pernah ke Teluk
C. sudah ke Mekah
D. pernah ke Siam
E. Pergi ke Teluk
Pembahasan :
Kaidah pantun menempatkan baris pertama dan kedua sebagai sampiran sedangkan baris ke tiga dan ke empat sebagai isi. Pembuat pantun cenderung menempatkan tema pantun pada baris terakhir.
Soal 13
Setelah menamatkan kuliahnya di jenjang S1, Mas Broto ingin kuliah S2 supaya mendapat gelar Magister Humaniora. Dua tahun kemudia gelar itu tercapai
A. Drs. Mas broto S.Hum.
B. Drs. Mas Broto, S.Hn.
C). Drs Mas Broto, S.Hum. (Jawabannya C)
D. Drs. Mas Broto, SH
E. Drs. Mas Broto, S.Ha.
Pembahasan :
Tanda koma dipakai diantara nama orang dan singkatan gelar akademis yang mengikutinya untuk membedakannya dari singkatan nama diri, keluarga, atau marga. Jika gelar akademis.lebih dari satu, maka setiap gelar dibubuhi tanda baca koma.Gelar yang merupakan singkatan satu kata menjadi satu huruf ditulis satu huruf kapital. Jika gelar satu kata disingkat menjadi empat huruf, penulisannya M.Hum.
Soal 14
Cermati teks berikut dengan saksama!
(1) Seorang anak yang tidak dekat dengan ayahnya bukan berarti bahwa ayah tidak hadir secara fisik. (2) Permasalahan yang ada justru ayah hadir secara fisik dengan wajah yang lelah. (3) Kesibukan mencari kebutuhan hidup menjadi salah satu penyebab. (4) Hal ini bisa memicu tidak adanya kedekatan phsikologis. (5) Hubungan kwalitas antara anak dan ayah menjadi kurang maksimal.
Kalimat yang menggunakan ejaan tidak baku ditandai nomor….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5 (Jawabannya D)
E. 5 dan 1
Pembahasan ;
Penulisan kata phsikologi dalam kalimat (4) "Hal ini bisa memicu tidak adanya kedekatan phsikologis.". Penulisan yang benar psikologis. Sedangkan penulisan kata kwalitas dalam kalimat nomor (5) "(5) Hubungan kwalitas antara anak dan ayah menjadi kurang maksimal" seharusnya kualitas
Soal 15
Bacalah kutipan novel di bawah ini
Kutinggalkan Simpanglima menuju arah timur. Lampu merah menyala, aku harus berhenti. Kutuleh sebelah kiri. Sederet rumah papan di pinggir sungai kecil hanya memiliki teras sekitar setengah meter. Sejurus kemudian terlihat seraut wajah anak balita muncul. Memandang sungai, seolah berpikir dirinya harus hati-hati. Gelap air di sungai yang tidak seberapa mengalir amat pelan.
Unsur instrinsik yang belum dimunculkan dalam kutipan fiksi realis tersebut adalah….
A. latar waktu
B. latar tempat
C. penokohan
D. amanat
E. tema
Pembahasan :
Dalam teks kutipan fiksi realis tersebut semua unsur intrinsik sudah muncul. Kalau pun muncul latar tempat, latar waktu (pagi, siang, sore, malam) belum dimunculkan.
Soal 16
Bacalah teks berikut dengan saksama!
Film TV ini menjadi menarik karena alur cerita sulit ditebak pembaca. Pembaca sengaja dibuat penasaran. Ini terjadi karena kepiawaian penulis skenario dalam membuat digresi. Lebih menarik lagi, diksi dalam dialog juga terasa sempurna.
Sinonim kata digresi dan diksi pada teks tersebut adalah ....
A. erotan dan ekspresi
B. distorsi dan intonasi
C. lantunan dan mimik pemain
D. penyingkiran dan intonasi
E. pembelokan dan pilihan kata (Jawabannya E)
Pembahasan :
Makna suatu kata dalam kalimat disebut makna kontekstual. Makna yang kita pahami dalam kamus, terdapat beberapa makna di sana, tinggal kita pilih makna yang paling tepat sesuai dengan hubungan kalimat. Makna kata pembelokan dan pilihan kata dalam Tesaurus Bahasa Indonesia susunan Eko Endarmoko (halaman 157) berarti: pembelokan, penyimpangan dan pilihan kata
Soal 17
Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
(1) Perkembangan dan diseminasi informasi melalui sosial media telah menjadi trend kelas menengah Indonesia. (2) Populasi kelas menengah di Indonesia akan didominasi kalangan generasi langgas berukur 15-39 tahun sebesar 34 persen pada tahun 2020. (3) Jumlah tersebut diproyeksikan akan bertambah menjadi 50 prosen pada 2015. (4) Ini berarti eksistensi kelas menengah Indonesia akan didominasi generasi langgas. (5) Mereka akan menandai berbagai perubahan.
Kalimat yang menggunakan ejaan tidak baku ditandai nomor….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5
E. 5 dan 1
Pembahasan :
Penulisan kata trend dalam kalimat nomor (1) “Perkembangan dan diseminasi informasi melalui sosial media telah menjadi trend kelas menengah Indonesia”, seharusnya ditulis tren. Sedangkan kata prosen dalam kalimat (3) Jumlah tersebut diproyeksikan akan bertambah menjadi 50 prosen pada 2015”, seharusnya ditulis persen.
Soal 18
Bacalah teks berikut!
Urine Sapi yang biasanya dianggap barang yang tidak berguna, ternyata bisa menjadi sumber alernatifenergi listrik. Siswa kelas 11 SMA Kebon Dalem Semarang, Andre Geovantno lan lIviana Setiawan, (…) membuktikannya lewat penelitian Sel Urin Sapi (Selusa).
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi teks rumpang tersebut adalah ….
A. siap
B. tentu
C. telah
D. ternyata
E. Akhirnya
Pembahasan :
Meletakkan kata penghubung dalam sebuah paragraf cukup melihat koherensi kata dalam kalimat/paragraf. Peran kata penghubung tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus menguatkan makna. Dengan demikian penggunaan kata penghubung telah paling tepat digunakan pada kalimat: Siswa kelas 11 SMA Kebon Dalem Semarang, Andre Geovantno lan lIviana Setiawan, … membuktikannya lewat penelitian Sel Urin Sapi(Selusa)
Soal 19
Perhatikan teks berikut secara saksama!
Pemerintah juga berusaha agar jumlah kelompok miskin di negeri kita dapat dihilangkan. Namun semuanya memerlukan waktu dan dukungan seluruh masyarakat. Mereka yan beruntung memperoleh kekayaan yang mencukupi perlu membayar pajak dengan benar. Kelompok yang kaya juga perlu memperhatikan saudara-saudaranya yang masih belum beruntung.
Teks di atas menunjukkan keberpihakan penulis pada….
A. penunggak pajak
B. pembayar pajak
C. kelompok miskin
D. pejabat pemerintah
E. kelompok yang belum beruntung
Pembahasan :
Opini penulis terlihat jelas pada kalimat terakhir: Kelompok yang belum beruntung. Frasa itu secara etis lebih amelioratif (memiliki rasa yang nyaman) dibanding frasa kelompok miskin. Sedangkan kelompok yang mendapat imbauan untuk membantu adalah kelompok yang kaya
Soal 20
Cermati teks berita berikut!
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhajir Effendy mengatakan peningkatan kualitas pengembangan anak usia dini menjadi komitmen global bukan hanya nasional. Negara-negara di seluruh dunia sudah lama fokus pada pengembangan anak usia dini serta pentingnya pendidikan dalam keluarga (Suara Merdeka, 16 November 2017).
Makna kelompok kata komitmen global dalam teks di atas adalah….
A. siap
B. tentu
C. telah (Jawabannya C)
D. ternyata
E. akhirnya
Pembahasan :
Meletakkan kata penghubung dalam sebuah paragraf cukup melihat koherensi kata dalam kalimat/paragraf. Peran kata penghubung tidak hanya untuk kepentingan menjaga keharmonisan tetapi juga harus menguatkan makna. Dengan demikian penggunaan kata penghubung telah paling tepat digunakan pada kalimat: Siswa kelas 11 SMA Kebon Dalem Semarang, Andre Geovantno lan lIviana Setiawan, … membuktikannya lewat penelitian Sel Urin Sapi(Selusa)
Soal 21
Cermati baris-baris puisi berikut!
…
Kuda laksana senjata
untuk memburu beras
bagi anak-istri yang barangkali
menyisir lereng bukit sayur
dengan sengal harap kabur.
(Raissa Nugrahita Putri: Lelaki Pemilik Kuda)
Teks penggalan puisi di atas menggunakan majas….
A. alusio
B. klimaks
C. sinisme
D. repetisi
E. asosiasi (Jawabannya E)
Pembahasan :
Asosiasi adalah majas yang memberikan perbandingan terhadap suatu hal yang sudah disebutkan dengan menggunakan kata pembanding, misalnya: seperti, bagaikan, laksana.
Soal 22
Bacalah teks dialogis berikut dengan saksama!
Sofa : Bu RT, kapan ibu-ibu RT sini mengadakan arisan rutin?
Bu Karman: Sebulan sekali Mas, setiap minggu pertama, hari Sabtu sore. Ada yang mau ditawarkan?
Sofa : Kami ingin menjual wajah anti gores Bu, sudah ratusan ibu yang pesan. Syaratnya apa Bu?
Bu Karman: Lha mau minta bayaran kontan apa cicilan. Kalau cicilan bisa lewat koperasi. Berapa to Mas harga per wajan?
Sofa : Seratus ribu Bu, kalau dicicil lima kali per cicilan dua puluh ribu. Perlu memberi kas RT? (sambil tersenyum).
Bu Karman: (…)
Sofa : Baik Bu, untuk kas tujuh puluh lima ribu kami bayar sekalian. Nanti dibantu promosi ya Bu. (sambil berharap). Uang untuk kas RT diberikan Sofa dan diterima Bu RT).
Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks negosiasi di atas adalah…
A. Di RT lain ada hambatan penjualan tidak Mas?
B. Kalau wajan terbukti bagus, ibu-Ibu Ketu Rt lain akan saya kabari
C. Gampang Mas... Kalau jual wajan pantasnya yang memberi tujuh puluh lima...
D. Tetapi kualitasnya tidak memaluka ya Mas, biar tidak bikin kecewa pembeli.
E. Kebetulan selama ini belum ada yang promosi wajan kok Mas. Semoga laris Mas (Jawabannya E)
Pembahasan :
Dalam melengkapi kalimat yang dirumpangkan, selain memperhatikan konteks kalimat secara utuh, juga harus mempertimbangkan logika hubungan kalimat. Struktur/alur teks negosiasi, sebelum ada kesepakatan dan dilanjutkan pembayaran -- harus ada penawaran. Penawaran dapat diekspresikan dengan nada yang datar namun bisa juga tinggi, tergantung kealotan negosiasi. Gaya penawaran bernada datar dalam teks di atas yang paling tepat adalah "Gampang Mas, tidak memaksa. Kalau jual wajan pantasnya yang memberi tujuh puluh lima..."
Soal 23
Bandingkan penggalan dua teks cerpen berikut ini!
Cerpen 1
Di bawah lampu petromak, di ruang tamu yang didominasi warna kuning, Emak kembali mengulang keraguannya: “Kamu tetap inin menjadi TKW ke Hongkong Mar? Emakmu nanti kala sakit-sakitan bagaimana Mar… Bapakmu tensinya juga naik turun. Emak cemas…” Tatapan si emak seperti angin yang berkelebat. Terbayang tiga teman se kampungnya yang sudah menurus paspor.
Cerpen 2
Di depan ruko yang menyesak di tengah kampung, kembali rasa cemas itu meletup: “Ibu tahu, pilot itu ganteng dan gagah seperti aktor Selfi.. Tetapi emak membayangkan, bagaimana kalau kamu nanti menetap berlama-lama di Jerman, Paris dan… Emak tak bisa membayangkan”.
Persamaan unsur yang paling menonjol di antara penggalan cerpen di atas adalah….
A. Penggalan alur yang berbelit
B. Tema: Karier wanita di abad modern
C. Penggunaan bahasa tubuh tokoh Mar dan Selfi
D. Tema : Ketidaksetujuan seorang ibu saar anak perempuannya ke luar negeri (Jawabannya D)
E. Karakter tokoh : yangs atu antusias menjadi TKW yang lain ingin menjadi istri pilot
Pembahasan
Kedua penggalan cerpen tersebut berfokus pada tema, yakni sama-sama menggambarkan kepedihan hati seorang ibu manakala harus ditinggalkan anak perempuannya bermukim di luar negeri. Tema merupakan salah satu unsur cerita pendek
Soal 24
Analisis kalimat berikut!
Nasehat ibumu harus kamu patuhi sehingga kelak menjadi lulusan SMK yang berkarakter serta cerdas. Kehandalanmu akan melunasi hutang moralmu pada lingkungan.
Kata yang tidak baku dalam teks tersebut seharusnya ditulis ....
A. Nasehat, Keandalanmu, utang
B. Nasihat, Keandalanmu, utang (Jawabannya B)
C. Nasihat, Keandalanmu, hutang
D. Nasehat, keandalanmu, utang
E. Nasehat, Keandalanmu, utang
Pembahasan :
Sesuai dengan kaidah yang benar dalam bahasa Indonesia penulisan nasehat menjadi nasihat;. Kehandalan menjadi Keandalan; hutang seharusnya utang
Soal 25
Dari data nonverbal di atas dapat dibaca bahwa….
A. Orangtua yang berpenghasilan antara Rp 3.000.000,00 sampai Rp 4.000.000,00 berjumlah lebih banyak dibanding yang berpenghasilan di atas Rp 4.000.000,00
B. Orangtua yang berpenghasilan antara Rp 3.000.000,00 sampai Rp 4.000.000,00 berjumlah lebih sedikit dibanding yang berpenghasilan di atas Rp 3.000.000,00
C. Orangtua yang berpenghasilan antara Rp 3.000.000,00 dampai Rp 4.000.000,00 berjumlah paling banyak
D. Orangtua yang berpenghasilan lebih kecil dari Rp. 3.000.000 berjumlah paling banyak
E. orangtua yang berpenghasilan di atas dari Rp 4.000.000,00 berjumlah paling banyak (Jawabannya E)
Pembahasan :
Dalam matriks terlihat jelas bahwa orangtua yang berpenghasilan di atas dari Rp 4.000.000,00 berjumlah paling banyak.
Itulah contoh soal UNBK SMK Bahsa Indonesia, dan semoga prediksi soal di atas juga keluar di UNBK SMK 2020, anda juga harus giat belajr dan persiapkan diri anda mulai dari sekarang untuk terus belajar, agar nantinya pada saat mendekati hari H, anda sudah siap untuk UNBK.